Rabu, 27 Februari 2013

Philosophy K3 (Keselamatan Dan Kesehatan Kerja)




K3 adalah upaya untuk menjamin keutuhan dan kesempurnaan tenaga kerja dan manusia pada umumnya, hasil karya dan budayanya menuju masyarakat yang adil dan sejahtera. K3 bertujuan untuk melindungi para pekerja dan orang lainnya di tempat kerja (formal maupun informal) , menjamin setiap sumber produksi dipakai secara aman dan efisien dan menjamin proses produksi berjalan lancar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar