1. Kita klik kanan di desktop seperti gambar berikut: Pilih New → Shortcut

2. Isikan pada kolom code berikut : “C:\Windows\System32\cmd.exe /k ping google.com -t -l 1” ( tanda petik dihilangkan). Seperti pada gambar berikut

3. Setelah itu Klik tombol next dan isi kolom dengan nama sesuka kita. Defaultnya adalah cmd.

4. Shortcut ping kita sudah jadi. Seperti di gambar

5. Jalankan ping dan akan muncul tampilan sebagai berikut.

Selamat mencoba semoga koneksi internet anda lebih stabil.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar